“Kalau melihat kesesuaian adaptasi budaya, sejauh ini tidak ada. Karena Brunch sendiri tidak ada ketentuan makanan yang dimakan. Namun, kalau dari segi etika makan, mungkin saja ada,” ucap Assistant Marketing Communication Manager dari DoubleTree Hotel Jakarta, Ratrie Tathia kepada Okezone, Minggu (10/4/2016).
Selain itu, jika dilihat dari sisi kesehatan juga tentu ada. Tetapi karena hari Minggu bukan waktunya bekerja jadi sepertinya tak perlu ada pantangan atau disiplin khusus makan yang dikhawatirkan bakal mengganggu pekerjaan.
(Johan Sompotan)