Serupa tapi Tak Sama, Ini Perbedaan Mencolok Piranha dan Ikan Bawal

Rizka Diputra, Jurnalis
Selasa 23 Juli 2024 13:14 WIB
Ikan Piranha (Foto: Pexels/Emir E?ricesu)
Share :

Kerabat dekat
Seperti disebutkan di atas, bawal dan piranha memiliki penampilan mirip, namun keduanya bukanlah jenis ikan yang sama. Meski bukan jenis ikan yang sama, namun mereka rupanya berkerabat dekat.

Bawal termasuk dalam keluarga Perciformes, keluarga bawal, dan julukan lain untuk piranha adalah 'bawal pemakan manusia'. 

Meski mereka berhubungan erat satu sama lain, namun jangan sampai tertukar. Patut diakui jika keduanya memiliki sejumlah kemiripan dari segi tampilan, namun tetap saja kedua ikan ini sangat berbeda. 

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Women lainnya