Viral Kisah Haru di Balik Tas Sekolah yang Dikirim Tepat di Hari Ayahnya Meninggal

Syifa Fauziah, Jurnalis
Jum'at 19 Juli 2024 07:08 WIB
Viral Anak SD dapat Tas Baru di Hari Kematian Ayahnya. (Foto: TikTok)
Share :

Postingan tersebut viral dan sudah ditonton lebih dari 1,3 juta akun dan mendapat beragam komentar dari netizen yang ikut terenyuh.

“Hebat adiknya, tetap ceria walaupun ditinggal ayah. Kalau aku gak bakal sanggup seceria itu,” kata @vaanaa***

“Sakit banget bacanya please,” tambah @ccaaa***

“Ya Allah semangat adik, lucu sekali tasnya,” komentar @niani***

“Paling gak bisa kalau soal ayah,” timpal @un4gw***

(Martin Bagya Kertiyasa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya