Ngaku Hanya Punya Satu Ginjal, Turis China Ketahuan Mencuri di Pesawat

Janila Pinta, Jurnalis
Senin 01 Juli 2024 12:42 WIB
Ilustrasi (Foto: Pexels)
Share :

Ia lalu melaporkan kejadian tersebut ke polisi setempat dan membuat pernyataan sejumlah uang tunai yang dibawanya.
Setelah berhasil mencuri uang tunai milik korban, Peng menginap di sebuah hotel dan menukar mata uang yang dicurinya menjadi dolar Singapura. 

Polisi berhasil mengendus keberadaannya setelah melacak catatan penerbangan dan rekaman kamera kemanan (CCTV). Peng pun diciduk aparat kepolisian keesokan harinya.

Di pengadilan, Peng mengaku bahwa dirinya berusia di atas 50 tahun dan menderita diabetes serta hanya memiliki satu ginjal. Klaimnya tersebut disampaikan dalam upaya memohon keringanan atas hukuman yang harus dijalaninya. Ia juga mengaku bersalah karena telah mencoreng reputasi pariwisata Singapura. 

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya