6 Langkah Mandi Susu ala Ratu Cleopatra untuk Kulit Sehat dan Mulus

Estermia, Jurnalis
Selasa 04 Juni 2024 20:30 WIB
Cara mandi susu ala Ratu Cleopatra, (Foto: Lifeforstock/Freepik)
Share :

RATU Cleopatra, ratu Mesir kuno begitu terkenal dengan kecantikannya. Salah satu kunci rahasia menjaga kecantikan wanita Mesir ini, diketahui mandi dengan menggunakan susu keledai yang konon membutuhkan sekitar 700 ekor keledai untuk sekali mandi.

Metode ini membantu Cleopatra menjaga kulitnya tetap muda dan bebas dari kerutan serta garis halus. Nah, jika Anda ingin juga mencoba metode mandi susu yang diterapkan oleh Cleopatra, tak perlu repot-repot seperti jamana dulu.

Mandi susu ini untuk kulit sehat dan mulus ini ternyata bisa juga dilakukan dengan hanya perlu menyiapkan beberapa bahan dan langkah sederhana berikut ini, sebagaimana dilansir dari Times of India, Selasa (4/6/2024)

 BACA JUGA:

Bahan-bahan yang diperlukan:

1. Satu liter susu (bisa susu sapi, kambing atau keledai)

2. Setengah cangkir kelopak mawar kering.

3. Sepuluh tetes minyak lavender.

4. Setengah cangkir garam Himalaya merah muda.

5. Setengah cangkir oat (opsional)

6. Satu sendok makan madu (opsional)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya