4 Potret Menyala Mahalini Pakai Outfit Kuning Matahari di Java Jazz Festival 2024

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Minggu 26 Mei 2024 17:00 WIB
Gaya fashion Mahalini di Java Jazz 2024, (Foto: Axioo/ Instagram @mahaliniraharja)
Share :

3.Playful dengan sarung tangan : nSarung tangan transparan berwarna fuschia yang menghiasi kedua tangan istri Rizky Febian tersebut juga sukses membuat penampilannya terlihat lebih playful. Apalagi, sarung tangan tersebut terlihat makin statement,  karena memiliki detail ikat tali yang memenuhi hampir sebagian tangan Mahalini.

4. Glam makeup: Tak hanya sukses mencuri perhatian lewat outfitnya yang sangat menyala. Paras cantik Mahalini juga memukau dengan riasan makeup glam, Menonjolkan glam makeup di bagian mata berupa warna palet eyeshadow bernuansa keemasan, yang membuat sorot mata semakin tampak hidup.

 

(Rizky Pradita Ananda)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya