Ketika anggota kru pesawat membiarkannya lewat, wanita tersebut memanggilnya dengan kata-kata kasar sebelum bergegas ke lorong dengan tas rolannya.
BACA JUGA:
Kemudian, penumpang lain spontan bertepuk tangan dan tertawa, saat wanita itu meninggalkan pesawat dengan marah.
Rekaman kontroversial ini diunggah di media sosial pada awal pekan ini, meskipun tidak jelas apa penyebab kemarahan wanita tersebut sebelum lepas landas.
(Salman Mardira)