Ide Dekorasi 17 Agustus Unik dan Kreatif, Bikin Suasana Makin Meriah!

Rizqa Leony Putri, Jurnalis
Kamis 10 Agustus 2023 11:12 WIB
Perayaan HUT RI akan semakin seru dengan dekorasi 17 Agustus yang unik dan meriah. (Foto: Shutterstock)
Share :

Kamu hanya perlu membeli kertas minyak berwarna merah dan putih, kemudian mengguntingnya menjadi beberapa bagian berbentuk persegi panjang dengan ukuran sama besar. Tempelkan masing-masing kertas berwarna merah dan putih menggunakan lem.

Selanjutnya, tempelkan benang dan lipat untuk menutupi benang tersebut. Fungsi benang nantinya untuk menggantung semua bendera dan mengikatkannya di langit-langit ruangan maupun di sepanjang jalan hingga gang di lingkungan sekitar rumahmu.

Itulah tadi deretan ide dekorasi 17 Agustus yang unik dan kreatif agar suasana kemerdekaan menjadi semakin meriah. Jika kesulitan mencari berbagai alat maupun bahan tersebut, kamu dapat dengan mudah membelinya di Tokopedia, lho.

Kini, belanja dekorasi 17 Agustus jadi makin mudah dengan fitur terbaru dan diskon menarik yang bisa kamu dapatkan hanya di Tokopedia!

(Karina Asta Widara )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya