MENGULIK 25 tempat wisata di Indramayu yang hits pada 2023. Kabupaten Indramayu, Jawa Barat punya keindahan alam menakjubkan dan beragam objek wisata.
Tidak hanya pantai, Indramayu juga memiliki sejumlah tempat wisata berupa taman, museum, dan wahana air yang cocok buat mengisi liburan sekolah kali ini.
Berikut 25 tempat wisata di Indramayu yang hits 2023 :
Pantai Tirtamaya
Indramayu terkenal dengan wisata airnya yang membludak. Salah satunya pengunjung bisa menghabiskan waktu luar berlibur di Pantai Tirtamaya. Jarak Pantai Tirtamaya hanya 20 km saja dari pusat kota.
Pantai Tirtamaya (LMS)
Hutan Mangrove Karangsong
Kawasan Karangsong juga terdapat ekowisata hutan mangrove atau hutan bakau. Selain menikmati keindahan pantai dan artinya hutan mangrove, pengunjung juga belajar mengenai ekowisata.
Pantai Rembat
Pantai Rambat menjadi salah satu wisata kekinian di Indramayu. Terdapat banyak spot foto menarik di pantai ini. Belum lagi pemandangan matahari terbenam memanjakan mata.
Pantai Karangsong
Tidak lengkap rasanya belum berkunjung ke Pantai Karangsong. Kawasan ini menjadi habitat bagi flora dan fauna Indramayu. Pengunjung bisa menyewa perahu atau kapal nelayan untuk menjalani Pantai Karangsong.
Pantai Karangsong
Masjid Agung Indramayu
Selain menjadi tempat ibadah, Masjid Agung Indramayu menjadi tempat yang wajib dikunjungi. Masjid Agung Indramayu terkenal sebagai ikon masjid terindah di Indramayu.
BACA JUGA:
Situ Bolang
Agrowisata Situ Bolang menjadi opsi wisata edukasi keluarga. Bukan hanya sekedar berkeliling, berbagai kegiatan bisa dilakukan di Situ Bolang mulai dari bersepeda sampai bercocok tanam.
Waduk Cipancuh
Waduk Cipancuh jadi tempat wisata murah di Indramayu yang bisa dikunjungi saat pekan pekan. Namun, sebaiknya pengunjung datang pada waktu pagi hari atau sore hari supaya tidak kepanasan.
Wisatawan berpose di Waduk Cipancuh
Waterboom Bojongsari Indramayu
Bosan berwisata ke pantai? Indramayu juga memiliki sejumlah taman bermain air seperti Waterboom Bojongsari. Setiap akhir pekan waterbom ini penuh dengan keluarga yang sedang berlibur.
Waterboom Tiga Bintang Firdaus
Berbagai wahana menyenangkan menanti pengunjung di Waterboom Tiga Bintang Firdaus. Berbagai permainan menyenangkan seperti slides dan ember tumbah tersedia disini. Selain itu, terdapat taman dengan spot foto instagramable.