Cara Mengobati Luka Bakar Knalpot dan Setrika, Simak di Sini!

Pradita Ananda, Jurnalis
Jum'at 14 April 2023 20:00 WIB
Cara Mengobati Luka Bakar Knalpot dan Setrika, (Foto: Dermatix Asia)
Share :

B) Luka bakar ringan tingkat dua

 

1. Bilas sebentar area kulit yang terluka pakai air hangat. Cuci area luka pakai sabun lembut dan air hangat, diseka lembut memakai kasa steril.

2. Oleskan salep antibiotik atau salep luka bakar ke pembalut kasa antilengket yang baru dan bersih, baru oleskan ke area luka bakar.

 

(Cara Mengobati Luka Bakar Knalpot dan Setrika, Foto: Digest)

3. Perban, tutupi alias bungkus area luka pakai kain kasa. Jangan diperban terlalu kencang, kencang secukupnya saja hanya agar balutannya tidak lepas. Ini agar tak ada tekanan pada luka bakar.

 

(Cara Mengobati Luka Bakar Knalpot dan Setrika, Foto: Shutterstock) 

4. Minum obat pereda nyeri sesuai kebutuhan untuk nyeri.

(Rizky Pradita Ananda)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya