5 Model Rambut Mawar Eva de Jongh yang Cantik Memesona

Nadila Qoonita, Jurnalis
Rabu 29 Maret 2023 05:15 WIB
Mawar Eva de Jongh (Foto: Instagram/@mawar_eva)
Share :

Rambut bergelombang dengan poni

Model rambut ini membuat Mawar Eva de Jongh terlihat lebih feminim dan manis. Rambutnya dipotong sebahu dengan beberapa layer untuk memberikan efek bergelombang. Poni dipotong curtain bangs agar terlihat menyatu dengan rambut.

Rambut keriting dengan poni

Model rambut ini membuat Mawar Eva de Jongh terlihat lebih playful dan ceria. Rambutnya dipotong sebahu dengan beberapa layer untuk memberikan efek keriting. Poni dipotong tipis dan melengkung ke samping.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya