10 Makanan Khas Sibolga, Ikan Panggang Geleng hingga Udang Kering

Melati Pratiwi, Jurnalis
Kamis 12 Januari 2023 07:00 WIB
Lompong sagu (Foto: Cookpad.com)
Share :

9. Udang Kering Khas Sibolga

 

Ebi atau udang kering Sibolga terkenal enak dan harganya ramah di kantong. Umumnya, ebi biasa dipakai sebagai campuran masakan untuk menambah cita rasa.

 

10. Sambal Andaliman

Andaliman sepertinya menjadi rempah kebanggaan Sumatera Utara termasuk kota Sibolga. Selain dicampurkan dalam aneka masakan, Andaliman juga bisa diolah menjadi sambal.

Rasa maupun aroma khas andaliman dipadukan bersama bawang putih, bawang merah, jeruk nipis, cabai rawit, dan kemiri. Sambal Andaliman ini cocok disandingkan bersama lauk pauk seperti ikan bakar.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya