5 Wisata Ikonik di Thailand, Musuh Bebuyutan Timnas Indonesia di Piala AFF 2022

Novie Fauziah, Jurnalis
Minggu 25 Desember 2022 14:00 WIB
Pantai Patong di Phuket, Thailand (Foto: Instagram @indonesiapass)
Share :

4. The Grand Palace

Thailand juga memiliki spot wisata menarik, yaitu The Grand Palace yang merupakan bangunan tua peninggalan sejarah, saksi bisu kejayaan kerajaan Thailand di masa lampau. Sehingga menghadirkan suasana yang indah dan unik untuk Anda jelajahi.

Kemudian di kawasan ini, Anda akan menemukan kuil dengan arsitektur yang cantik nan indah. Terdapat pula ruang bawah tanah dan labirin, serta sejumlah peninggalan sejarah lainnya.

 

5. Sung Nong Nooch

Lokasinya berada di kawasan Pattaya. Sung Nong Nooch merupakan taman yang indah, menyuguhkan pemandangan atau panorama yang memesona. Destinasi wisata satu ini juga menjadi salah satu terfavorit dikunjungi oleh wisatawan mancanegara yang datang ke Thailand.

Di sini juga sudah dilengkapi dengan beragam fasilitas yang lengkap bagi wisatawan yang datang seperti penginapan, kebun binatang, kolam renang, beragam kuliner lezat, pusat oleh-oleh, dan yang lainnya. (sal)

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya