Viral Netizen Heran Ayam Geprek di Yogyakarta Disajikan Sampai Hancur: Indonesia Pride!

Novie Fauziah, Jurnalis
Sabtu 02 Juli 2022 17:30 WIB
Viral ayam geprek hancur di Yogyakarta. (Foto: Twitter @gilbhas)
Share :

Akan tetapi netizen lainnya mengatakan, kalau itu bukanlah hal baru apalagi aneh. Karena ayam geprek di Yogya memang disajikan dengan cara itu, yakni lebih hancur bukan hanya sekadar digeprek.

Bahkan, Bu Rum 1 disebut-sebut sebagai pelopor ayam geprek Indonesia. Maka warga Yogyakarta tidak heran jika ayam geprek tersebut disajikan dengan cara demikian.

Baca juga: Kreasi Ayam Pedas Masih Bakal Populer di Tahun Ini 

Baca juga: Cek Resep Nugget Geprek Viral ala Chef Arnold & Jessica Jane 

"Orang luar Yogya terheran-heran liat pelopor ayam geprek dari Yogya ini yang gepreknya beneran digeprek ga dioles sambel doang," terang @sunn*****.

"Padahal ini pionir ayam geprek, pencinta ayam geprek harus tau betapa legendnya Bu rum," kata @riz****.

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya