Potret Mayangsari Berkebun, Netizen: Petani Kok Pakai Tas Fendi

Ayu Utami Anggraeni, Jurnalis
Senin 16 Mei 2022 15:33 WIB
Mayangsari berkebun (Foto: inst)
Share :

RUPANYA segala kehidupan Mayangsari selalu menuai sorotan publik setelah menjadi istri pangeran Cendana Bambang Trihatmodjo.

Sebagai nyonya Cendana yang bergelimang harta, tentu Mayangsari sering tampil dengan busana yang glamor bak sosialita.

 

Namun kali ini ada yang berbeda dari unggahan Mayangsari. Rupanya Mayangsari juga biasa memamerkan tampilan yang biasa dan sederhana.

Dalam unggahannya, perempuan 50 tahun itu membagikan potret dirinya saat menjadi 'petani' di kampung halamannya, Purwokerto, Jawa Tengah.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya