Penumpang di Bandara Ini Hanya Dibolehkan Bawa 1 Koper ke Bagasi Kabin Pesawat

Anisa Suci Maharani, Jurnalis
Rabu 02 Februari 2022 06:00 WIB
Bandara Delhi di India (iStock/NDTV)
Share :

Pejabat itu menambahkan, mereka telah menyebutkan saat di pintu masuk bandara untuk menghindari ketidaknyamanan penumpang selama pemeriksaan keamanan.

 BACA JUGA: Daftar 7 Bandara Tersibuk Sejagat Raya, Tetap Ramai Meski Pandemi

Melansir dari NDTV, Selasa (1/2/2022), anjuran tersebut merupakan permintaan CISF kepada BCAS untuk memastikan penerapan "one bag rule" oleh seluruh pemangku kepentingan dan maskapai penerbangan.

Ini karena penumpang yang membawa 2-3 tas jinjing membuat antrean panjang di pos pemeriksaan keamanan dan meningkatkan waktu pemeriksaan keamanan yang mengakibatkan ketidaknyamanan bagi penumpang lain. (sal)

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya