Dibuka Lagi untuk Turis Asing, Bali Benahi Infrastruktur Toilet di Pantai Kuta

Wilda Fajriah, Jurnalis
Sabtu 16 Oktober 2021 05:02 WIB
Kemenparekraf serahkan revitalisasi toilet Pantai Kuta, Bali (Foto: Kemenparekraf)
Share :

Setidaknya ada tiga hal yang perlu diperhatikan dalam pemeliharaan toilet di tempat wisata yaitu:

1. Pengelola. Mereka harus paham dan serius dalam merawat toilet agar tetap terjaga.

2. Cleaning service yang andal. Yang mampu menjadi agen perubahan yang bisa menegur secara baik kepada pengguna toilet bila ada perilaku yang tidak tepat dalam penggunaan toilet.

3. Pengguna toilet. Ini juga perlu diedukasikan bersama, untuk memudahkan pengguna, di dalam toilet bisa dipasang stiker-stiker edukasi seperti jaga kebersihan, jangan tinggalkan jejak, gunakan air secukupnya, dan sebagainya.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya