Indahnya Curug Tujuh, Pemandangan Tersembunyi di Gunung Salak

Novie Fauziah, Jurnalis
Jum'at 25 Juni 2021 07:25 WIB
Gunung Salak (Foto: Dok Okezone)
Share :

Jalan menuju curug ini cukup berliku, karena Anda harus melewati hutan serta jalan yang licin butuh sakitar 20 menit. Anda bisa memulai perjalan dari area hotel.

Letak curug ini berada di bawah perbukitan dan harus melewati sekira 500 anak tangga, untuk sampai ke Curug Tujuh.

Disarankan juga untuk memakai alas kaki yang tidak licin, serta hati-hati karena di sini kerap ada lintah yang tiba-tiba menempel di bagian tubuh. Usahakan mengenakan pakaian aman, ya.

(Kemas Irawan Nurrachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya