Ia menyebut, operasional KA Bandara akan kembali normal mulai 18 Mei 2021.
“KAI Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta dan KAI Bandara Kualanamu, Medan akan beroperasi normal kembali pada tanggal 18 Mei 2021," ujarnya.
(Rizka Diputra)