Wahana Taman Bermain Rusak, 2 Remaja Terjebak Berjam-jam

Fatha Annisa, Jurnalis
Rabu 31 Maret 2021 00:07 WIB
Dua remaja terjebak di wahana permainan. (Foto: Facebook)
Share :

DUA remaja Florida Tengah terjebak di wahana tama hiburan pada Kamis 25 Maret 2021. Insiden ini sungguh mengerikan dan evakuasi berlangsung dramatis.

Para remaja terjebak dalam wahana bermain Slingshot di Old Town, sebuah taman bermain di Kissimmee yang telah ada sejak Desember 1986.

 

Baca Juga: Arti Warna Seragam Pramugari Maskapai Plat Merah, Ternyata Menandakan Jabatan Loh

Melalui akun Twitter Penyelamat Kebakaran Osceola, dilaporkan bahwa mereka tergantung antara 9 hingga 12 meter di atas tanah setelah wahana itu tidak berfungsi. Sebuah foto dalam unggahan tersebut juga menunjukan derek penyelamat diangkat ke gerbong wahana.

Salah satu kabel non-beban wahana putus saat remaja tersebut masih di dalam gerbong, Click Orlando melaporkan. Menurut penyelidik setempat, wahana itu memiliki fitur keselamatan yang tidak akan memungkinkannya diturunkan jika kabel itu tidak berfungsi.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya