Pandemi Covid-19 Bikin Masalah Mental Berkepanjangan, Apa Solusinya?

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Kamis 04 Maret 2021 18:10 WIB
Merasa tak bahagia (Foto: Thought catalog)
Share :

"Hubungan saya dengan anak saya menjadi sangat dekat, karena kami menghabiskan banyak waktu bersama di rumah. Ketika kami jenuh, kami mulai menari mengikuti lagu Zumba favorit kami, meskipun hanya selama 5 atau 10 menit. Aktivitas seperti ini sangat efektif untuk meningkatkan mood dan menjadi terapi instan untuk menghilangkan stres," ceritanya.

Dia menambahkan, jika meningkatkan intensitas Zumba selama 15 menit atau lebih, itu bisa membakar kalori sambil bersenang-senang. Tidak hanya itu, Denada juga menyarankan agar semua orang jangan lupa menjaga pola makan yang sehat.

"Nah, untuk menjaga keseimbangan tubuh, Anda bisa menjalani rutinitas olahraga, salah satunya olahraga secara virtual," tambah Denada.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya