Cegah Gangguan Kesehatan, Ini 10 Tips Atasi Insomnia

Dara Siti Nabillah, Jurnalis
Senin 26 Oktober 2020 23:06 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

4. Berolahragalah secara teratur. Usahakan untuk tidak berolahraga menjelang waktu tidur, karena dapat membuat Anda sulit tidur. Para ahli menyarankan untuk berolahraga setidaknya 3 hingga 4 jam sebelum tidur.

5. Jangan makan makanan berat di sore hari. Tetapi camilan ringan sebelum tidur dapat membantu Anda tidur.

 

6. Buatlah kamar tidur Anda nyaman: gelap, tenang, dan tidak terlalu hangat atau terlalu dingin. Jika cahaya menjadi masalah, gunakan masker tidur. Untuk menutupi suara, coba gunakan headset.

7. Ikuti rutinitas untuk bersantai sebelum tidur. Baca buku, dengarkan musik, atau mandi.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya