1. Potong alpukat menjadi dua bagian, dan ambil salah satu bagiannya
2. Serut bagian isi alpukat yang diambil dan biarkan;
3. Siapkan wadah dan masukkan kuning telur dan gula. Lalu, kocok keduaya hingga menjadi adonan kental;
4. Siapkan alpukat yang sudah diserut dan masukkan ke dalam blender;
5. Tuangkan air secukupnya dan haluskan alpukat;
6. Sambil menunggu alpukat, lelehkan mentega;
7. Lalu, campurkan mentega cair dan alpukat yang sudah dihaluskan dan aduk rata;