5 Alasan Kulit Kamu Bisa Rusak meski di Rumah Aja

Elsa Virina Simanjuntak, Jurnalis
Jum'at 26 Juni 2020 20:15 WIB
Ilustrasi. (Freepik)
Share :

PANDEMI Covid-19 membuat kamu perlu banyak berada di rumah untuk menjaga diri dari risiko terpapar virus corona. Saat berada di rumah, kamu juga harus beradaptasi dengan gaya hidup yang baru.

Meskipun di rumah menjadikanmu aman dari ancaman Covid-19, namun bisa berdampak pada hal lain. Misalnya saja kamu akan mengalami masalah kulit yang merupakan salah satu dampak berdiam di rumah saja.

Kira-kira dampak apa saja sih yang dimaksud? Dilansir dari Boldsky, kali ini Okezone akan bagikan jawabannya. Mari simak ulasannya!

Blue Light Effect


Selama di rumah saja, kamu tidak akan lepas dari penggunaan alat elektronik seperti handphone, laptop atau TV. Paparan sinar alat elektronik ternyata bisa membuatmu mengalami hiperpigmentasi dan penuaan kulit dini, yang dapat berujung pada kanker kulit.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya