Potret Agnez Mo Pergi ke Swalayan Bergaya Serba Hitam

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Jum'at 26 Juni 2020 00:05 WIB
Gaya Agnez Mo (Foto : @agnezmo/Instagram)
Share :

Dari keseluruhan foto ini, tentu boots-nya yang menarik perhatian. Ya, leather high thight boots tersebut langsung menjadi pusat perhatian karena sangat menonjol. Karena pakai sepatu seperti ini juga Agnez memutuskan untuk tak mengenakan celana sama sekali.

Selain outfitnya yang stunning, makeup dan riasan rambutnya juga tak biasa. Di sini Agnez membiarkan matanya besar dengan eyeliner yang memenuhi garis mata. Bibirnya dibiarkan nudes-glossy supaya matanya yang lebih menonjol.

Baca Juga : Penampilan Memikat Cinta Laura Bergaya Edgy

Sementara itu, untuk rambut Agnez membiarkannya terurai ke belakang sepenuhnya dan ini membuat kesan 80-an yang kuat. Tidak ada permainan styling yang berarti doi rambutnya tapi entah kenapa rambutnya sangat memikat, bukan begitu?

Unggahan ini langsung diserbu netizen. Sampai berita ini dimuat di Okezone, sudah hampir 185 ribu netizen yang menyukai foto tersebut. Komentar yang masuk pun kebanyakan tertawa dan tentu mengagumi kecantikan Agnez Mo.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya