4 Gaya Baju Renang Muslimah ala Selebriti

Tiara Syifa, Jurnalis
Sabtu 01 Februari 2020 22:20 WIB
Baju renang muslimah Zaskia Sungkar (Foto : @zaskiasungkar15/Instagram)
Share :

3. Kartika Putri

Kartika Putri sempat terlihat mengunggah foto di instagram pribadinya dengan mengenakan baju renang muslimah. Model baju renang yang ia kenakan ini rupanya serupa dengan milik Natasha Rizky.

(Foto : @kartikaputriworld/Instagram)

Mulai dari hijab hingga celana renangnya, ia mengenakan warna pink dengan motif vertikal berwarna abu-abu muda. Bedanya, hijab yang dikenakan oleh Kartika Putri ini cukup kekinian karena memiliki model layer. Baju renang muslimah ini dapat memberikanmu kesan simpel tapi tetap kekinian.

4. Zee Zee Shahab


(Foto : @zeezeeshahab/Instagram)

Zee Zee Shahab rupanya juga pernah terlihat mengenakan baju renang muslimah pada salah satu unggahan di instagramnya. Zee Zee terlihat mengenakan baju renang muslimah berwarna navy blue dan dipadukan dengan inner hijab berwarna putih. Model baju renang muslimah yang simpel seperti ini dapat membuatmu mudah bergerak saat berenang.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya