4. Menjalani bayi tabung penuh kebahagaiaan
Perjuangan pasangan ini memiliki anak patut diacungi jempol. Pernah gagal sebelumnya dalam proses bayi tabung, akhirnya pasangan ini dikaruniai anak dipercobaan kedua. Momen perjuangan mereka di rumah sakit pun diabadikan dan senyum mereka penuh makna.
5. Ciuman mesra Medina
Foto ini menggambarkan banyak emosi, mulai dari bahagia hingga terharu. Ya, Medina mencium suaminya tersebut dengan penuh kehangatan. Lukman pun terlihat senang mendapatkan kecupan mesra tersebut.
(Helmi Ade Saputra)