Tren Filler Bibir Keriting Viral di Media Sosial, Aneh atau Unik?

Ummu Hani, Jurnalis
Senin 09 Desember 2019 19:30 WIB
Tren bibir keriting (Foto: Instagram)
Share :

Di Instagram, Anda dapat dengan mudah menemukan banyak wanita yang melakukan prosedur ini. Berbagai reaksipun ditunjukkan oleh sebagian orang. Ada yang menilai aneh sampai menilai tren ini seperti bentuk penyakit herpes yang eksotis.

 

Sejak tren ini viral, sebagian orang yang mengikuti tren ini tetapi tidak dengan prosedur lips filler, melainkan dengan bantuan alat make up dan dengan aplikasi edit foto yaitu Photoshop.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya