10 Teori tentang Kematian, dari Sekedar Ilusi hingga Reinkarnasi

Viola Triamanda, Jurnalis
Rabu 16 Oktober 2019 00:11 WIB
Beragam Teori tentang Kematian
Share :

9. Kematian hanyalah ilusi


Manusia adalah satu-satunya makhluk bumi yang memiliki pemahaman mengenai waktu. Kita mengerti bahwa waktu bergerak maju dalam bentuk hari, bulan dan tahun. Tetapi siapa yang tahu? Apakah waktu yang kita pahami sekarang merupakan waktu yang sebenarnya?

Dalam teori ini dipercayai bahwa masa lalu dan masa depan di alam semesta bergerak dan berjalan bersama. Meskipun mereka berjalan di saat bersamaan, kita tidak bisa saling melihat masa lalu maupun masa depan. Di dalam teori ini kematian hanyalah sebuah ilusi semata. Dalam teori ini kamu tidak pernah mati. Melainkan hanya berpindah bingkai kehidupan atau masa kehidupan.

10. Tidak ada yang tidak mungkin


Sebagai manusia, kita tidak bisa memastikan apa yang akan kita alami setelah kematian. Banyak kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi yang pastinya sering kita fikirkan. Tidak hanya satu kemungkinan, namun banyak sekali kemungkinan.

Ada yang percaya dengan reinkarnasi. Ada yang percaya dengan penempatan di surga dan neraka yang disesuaikan dengan amalan kita sebagai manusia di dunia. 

Apapun pemikiran kamu mengenai apa yang akan kamu hadapi setelah kematian,itu dikembalikan kepada teori mana yang akan kamu percayai sesuai dengan logika dan keyakinan yang kamu miliki.

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya