Tercapainya PAD Pariwisata pada tahun ini, pihaknya masih enggan berkomentar. Namun secara tidak langsung dia cukup pesimistis target bisa tercapai lantaran masih adanya bencana alam yang terjadi.
“Tahun ini masih tahun yang dilingkupi bencana, agak susah bagi kami untuk menaikkan jumlah kunjungan,” imbuhnya.
Terkait dengan kondisi penurunan kunjungan wisatawan akan melakukan evaluasi. Salah satu cara yakni dengan membuka diskusi dengan para mitra untuk mengetahui langkah yang akan dilakukan.
(Utami Evi Riyani)