Model Ini Beraksi di Catwalk Bak Kesurupan Hanoman

Leonardus Selwyn Kangsaputra, Jurnalis
Rabu 27 Maret 2019 21:01 WIB
Aksi model di catwalk (Foto: Instagram)
Share :

Berbalut kaos dan celana panjang skinny berwarna hitam dipadankan dengan sepatu kain berwarna putih, pria ini sangat percaya diri berjalan di atas catwalk.

Namun, nasib sial tak lama menimpa peragawan yang satu ini. Ketika hampir tiba di ujung catwalk, ia tidak sengaja terpeleset dan hampir membuatnya terjatuh.

Namun, hal tersebut disadarinya dengan cepat. Ia pun akhirnya berusaha menyeimbangkan diri dan memberikan improvisasi agar tidak mengecewakan para penontonnya.

 Baca Juga: Liburan di Gunung Bersalju, Ini Beda Gaya Keseruan Princes Syahrini dan Luna Maya, Nomor 3 Paling Menohok

Nahas, improvisasi yang dilakukan peragawan tersebut justru seperti kesurupan Hanoman. Ia melakukan gerakan meloncat dan mengembangkan tangannya bak monyet yang sedang mengamuk.

 

View this post on Instagram

A post shared by Dagelan Meme Video Lucu Viral (@tawaviral) on

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya