5 Cerita Rakyat Jepang yang Bikin Nostalgia, Punya Kisah Moral Dalam!

Annisa Aprilia, Jurnalis
Sabtu 25 Agustus 2018 13:33 WIB
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)
Share :

4. Kintaro

Dikenal pula dengan kisah anak emas, Kintaro telah terkenal di kalangan anak-anak tidak hanya di seluruh Jepang. Ada banyak versi cerita Kintaro, tapi premis utamanya, Kintaro adalah seorang laki-laki berkekuatan super yang dibesarkan di hutan dan berteman dengan beberapa hewan.

5. Tanabata

Tanabata berasal dari legenda China yang disebut Qixi dan dibawa ke Jepang pada abad ke 8. Legenda ini menceritakan tentang kisah dua kekasih antara Putri Orihime si penenun pakaian yang tinggal di surga dengan Hikoboshi si gembala sapi.

Meskipun mereka berbeda alam, tapi kisah percintaan keduanya direstui oleh ayah Orihime yang merupakan dewa langit dan mengatur segalanya demi si anak bertemu dengan pria pujaan. Singkat cerita Orihime menikah dengan Hikoboshi, ia pun mengembala sapinya ke surga.

(Martin Bagya Kertiyasa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya