Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengenal Ayam Pramugari, Hidangan Khas Aceh yang Dicicipi Siti Atikoh

Devi Ari Rahmadhani , Jurnalis-Sabtu, 02 Desember 2023 |18:35 WIB
Mengenal Ayam Pramugari, Hidangan Khas Aceh yang Dicicipi Siti Atikoh
Mengenal ayam pramugari yang dicicipi Siti Atikoh. (Foto: Instagram)
A
A
A

SITI Atikoh, istri Calon Presiden 2024 Ganjar Pranowo tidak hanya mencicipi lezatnya mi Aceh ketika berkunjung ke Banda Aceh. Ibu satu anak itu juga menikmati ayam pramugari, makanan khas di sana.

Walaupun namanya pramugari, tapi menu makanan ini tidak dihidangkan oleh seorang pramugari. Ayam ini disebut pramugari karena memiliki postur kaki yang jenjang bak pramugari di pesawat-pesawat.

“Ayam (diberi nama pramugari) karena kakinya panjang, seperti itu,” kata Atikoh saat ditemui di salah satu kedai makanan di Banda Aceh, Sabtu (2/11/2023).

Siti Atikoh 

Ketika mulai mencicipi ayam peamugari, Siti Atikoh tampak terkejut karena tekstur dagingnya sangatlah empuk.

 BACA JUGA:

“Ayam pramugarinya itu empuk sekali. Bumbunya juga sangat terasa trus sudah tidak ada kulitnya. Jadi enak, gurih,” tutur Atikoh mendeskripsikan cita rasa ayam pramugari.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement