Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tak Neko-Neko, Begini Cara Sophia Latjuba Pilih Tas di Usia 52 Tahun

Ayu Utami Anggraeni , Jurnalis-Minggu, 09 Juli 2023 |11:00 WIB
Tak Neko-Neko, Begini Cara Sophia Latjuba Pilih Tas di Usia 52 Tahun
Sophia Latjuba (Foto : Instagram/@sophialatjuba88)
A
A
A

Artis yang memiliki gaya hidup minimalis itu juga menegaskan bahwa ia tipikal perempuan yang membeli tas apabila memang sudah sangat butuh. Bukan untuk kepentingan gaya semata.

"Saya beli tas berdasarkan kebutuhan saja," terang Sophia Latjuba.

Baru-baru ini, Sophia Latjuba ditunjuk sebagai brand ambassador dari produk tas lokal. Ia sangat antusias bisa ikut membantu dalam mengembangkan produk fesyen lokal yang tak kalah berkualitas dari brand impor.

"Jadi of course saya nggak mikir banyak dan terlalu lama untuk say yes. Apalagi saya bisa membantu menjadi produk lokal yang mempunyai kualitas sangat tinggi, yang cocok dengan saya karena punya kesamaan yaitu sama-sama very simple, elegan," tandas Sophia Latjuba.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement