Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Deretan Keistimewaan Kepulauan Widi Maluku Utara yang Dilelang Situs Asing

Melati Pratiwi , Jurnalis-Kamis, 15 Desember 2022 |17:00 WIB
Deretan Keistimewaan Kepulauan Widi Maluku Utara yang Dilelang Situs Asing
Pulau Widi di Halmahera Selatan, Maluku Utara (Foto: Setkab Halmahera Selatan)
A
A
A

Bermalam di Rumah Warga

Tak perlu pusing memikirkan tempat penginapan jika sedang berlibur di Kepulauan Widi. Warga-warga disana siap menjadikan rumahnya sebagai tempat bermalam para wisatawan.

Umumnya, rumah warga di Kepulauan Widi ini berbentuk panggung kayu. Rumah mereka terletak di sekitar dermaga pulau,

 Ilustrasi

Memancing Hingga Diving

Aktivitas di Kepulauan Widi yang bisa dilakukan bukan cuman bermain air saja. Wisatawan juga dapat memancing, diving, bahkan snorkeling. Tapi, mengutip dari KSM Tour, sebaiknya wisatawan mempersiapkan sendiri semua peralatan untuk kegiatan tersebut .

Mengingat, fasilitas untuk diving dan snorkeling di kepulauan widi masih kurang tersedia.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement