Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Geger Arkeolog Temukan Arca Diduga Lebih Tua dari Majapahit di Situs Gondang Trenggalek

Antara , Jurnalis-Selasa, 02 Agustus 2022 |04:01 WIB
Geger Arkeolog Temukan Arca Diduga Lebih Tua dari Majapahit di Situs Gondang Trenggalek
Temuan arca dan struktur bata kuno di Situs Gondang, Trenggalek, Jawa Timur (Foto: Dok. warga)
A
A
A

“Ukurannya candi adalah 6x6 meter. Kemudian lapisan batu dalam yang ditemukan sembilan lapis. Batu bata lumayan besar, kalau dilihat dari dimensinya berbeda dengan tinggalan Majapahit. Mungkin ini lebih tua," katanya.

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Trenggalek, Sunyoto mengatakan, akan segera melakukan pembahasan terkait tindak lanjut temuan situs tersebut dan melaporkan temuan benda purbakala itu ke Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin.

“Kami akan segera melakukan pembahasan terkait tindak lanjut temuan situs ini dan melaporkannya ke pak bupati," kata Sunyoto.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement