4. Pose di tepi kolam

Gaya OOTD Jedar dan Vincent saat berada di samping kolam renang. Jedar terlihat mengenakan jeans coklat dan crop top motif zebra. Gayanya kece abis.
5. Semakin percaya diri

Setelah sukses menurunkan berat badan, wanita 34 tahun itu makin percaya diri untuk menunjukkan bentuk tubuhnya dengan menggunakan pakaian pakaian terbuka. Penampilannya stylish abis.
6. Transformasi

Salah satu foto kolase Jedar dengan menunjukkan perbedaan bentuk tubuhnya saat awal kehamilan, hamil besar, dan setelah melahirkan. Perbedaan bentuk tubuhnya terlihat sangat jelas yah?
(Helmi Ade Saputra)