Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bye Bye Tiket Murah, Naik Pesawat PP Jakarta-Singapura Tembus Rp10 Juta!

Tim Okezone , Jurnalis-Kamis, 02 Juni 2022 |07:51 WIB
<i>Bye Bye</i> Tiket Murah, Naik Pesawat PP Jakarta-Singapura Tembus Rp10 Juta!
Ilustrasi (Foto: Thecheatsheet)
A
A
A

Berdasarkan data penjualan, harga tiket tujuan Palembang-Jakarta mulai bergerak turun pada Kamis (2/6/2022) yakni Rp871.000 per orang.

"Harga tiket pesawat diprediksi masih tinggi hingga pertengahan Mei 2022, dan setelah itu diharapkan bergerak turun hingga ke kondisi normal di bawah Rp500.000 per orang," tandasnya.

Sementara pantauan Okezone di situs Traveloka pukul 07.35 WIB pagi ini, tiket Jakarta-Singapura dengan maskapai Garuda Indonesia (CGK-SIN) dipatok harga Rp5,2 juta sekali jalan atau Rp10 jutaan PP. Sementara untuk maskapai berbiaya rendah atau Low Coast Carrier (LCC) berada di angka Rp7 jutaan PP. Adapun maskapai Singapore Airlines dibanderol Rp8 jutaan untuk sekali jalan dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement