Kolam renang Grand Canaya Hotel
Kolam renang di Grand Canaya Hotel hanya memiliki dua kolam dengan air yang dingin. Hal ini dikarenakan posisi hotel ini yang ada di daerah Baturaden, sehingga hawa sejuk membuat airnya dingin. Selain itu, pemandangan yang disuguhkan juga indah. Selain itu, ada hot water yang disediakan pada kamar bilas.
Kolam renang Cinta Alam Baturaden
Kolam renang Cinta Alam terletak di daerah Baturaden. Menawarkan berbagai jenis kolam yang bisa anda gunakan, sekain itu air yang ada di kolam renang ini terasa segar dan tentunya sejuk.
Nah, demikian 13 kolam renang di Purwokerto yang dapat anda kunjungi. Semoga artikel ini membantu.
(Kurniawati Hasjanah)