Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sambal Kacang Panjang Udang Enak Disantap dengan Nasi Hangat

Adella Christyanti , Jurnalis-Kamis, 05 November 2020 |14:19 WIB
Sambal Kacang Panjang Udang Enak Disantap dengan Nasi Hangat
(Foto: @eddriantjhia/@semuaresepmasakan/Instagram)
A
A
A

Sambal kacang panjang udang, bahan makanan yang berasal dari laut ini memang sudah menjadi unggulan banyak orang Indonesia. Sajian sambal kacang panjang udang ini enaknya disantap dengan nasi hangat.

Penasaran bagaimana cara membuat sambal kacang panjang udang? berikut resepnya, seperti dikutip dari Instagram @semuarseepmakanan.

Bahan:

Kacang panjang ( potong serong )

Udang

Tempe ( potong kotak mamanjang )

Bahan bumbu halus:

7 siung bwg merah

6 btr kemiri

1 cm lengkuas

1/2 cm kunyit

7 cabe merah keriting

Terasi secukupnya

Santan secukupnya

Gula, garam secukupnya

Penyedap jamur totole secukupnya

 Sambal kacang panjang udang, bahan makanan yang berasal dari laut ini memang sudah menjadi unggulan banyak orang Indonesia.

Cara membuat:

1. Tumis semua bumbu halusnya sampai wangi

2. Lalu masukan tempe, kacang panjang aduk rata masukan santan, gula, garam dan penyedap, masak sampai mendidih

3. Kemudian masukan udang, masak sampai udang berubah warna lalu angkat, lalu sajikan. Yummy!

Baca juga: 7 Makanan untuk Mengatasi Asam Lambung, Apa Saja?

(Ahmad Luthfi)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement