Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Intip Virtual Photoshoot Nia Ramadhani bak di Negeri Dongeng

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Rabu, 03 Juni 2020 |01:02 WIB
Intip Virtual Photoshoot Nia Ramadhani bak di Negeri Dongeng
Virtual photoshoot Nia Ramadhani (Foto : @dierabachir/Instagram)
A
A
A

Lebih lanjut dia menjelaskan, virtual shoot bersama Diera Bachir juga menjadi momen quality time untuk dirinya sendiri, tanpa meninggalkan kewajiban sebagai seorang ibu rumah tangga.

"Kalau buat aku pribadi, hal positive paling berasa yang baru aku alami saat quarantine ini, adalah menyadari penting nya mempunyai waktu untuk ‘quality time with my self and my self ONLY’. Ga lama2 juga, ga sampai meninggalkan kewajiban kita. Tapi Mempunyai waktu hening..sendiri..ternyata itu adalah suatu kebutuhan buat kita manusia, yang mau experiencing personal growth in ourselves," kata Nia.

Nia Ramadhani

"Karena di keheningan itu, kita bisa “mengamati ulang” what we’ve been through. Dan dengan mengamati ‘’how we react and why’’ dalam tiap kejadian, it helps me in my personal developement, Karena dari merefleksikan diri, we can learn how to improve ourselves. Dan yang paling penting adlah i’ve found my INNER PEACE through it," tandasnya.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement