Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

RS Darurat Wisma Atlet Hanya Rawat Pasien Corona COVID-19 Bergejala Ringan

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Kamis, 26 Maret 2020 |12:30 WIB
RS Darurat Wisma Atlet Hanya Rawat Pasien Corona COVID-19 Bergejala Ringan
Ilustrasi. (Foto: Kementerian PUPR)
A
A
A

Kriteria ketiga adalah pasien yang telah dinyatakan positif terinfeksi COVID-19. Mereka bisa dirawat bila hanya memiliki gejala ringan hingga sedang, serta tidak memiliki penyakit penyerta (komorbid).

"Apabila ada pasien yang ringan, tetapi membawa penyakit yang lain, mereka akan dirujuk ke rumah sakit yang telah ditunjuk pemerintah. Karena sekali lagi, rumah sakit ini tidak didesain untuk menangani penyakit-penyakit yang lain," tegas Eko.

(Dewi Kurniasari)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement