Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengenal Virus Korona, Dalang di Balik Pneumonia Misterius China

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Rabu, 15 Januari 2020 |20:31 WIB
Mengenal Virus Korona, Dalang di Balik Pneumonia Misterius China
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Coronavirus diberi nama berdasarkan proyeksi seperti mahkota di permukaannya. "Corona" dalam bahasa Latin berarti "halo" atau "mahkota."

Pada manusia, infeksi paling sering terjadi adalah selama musim dingin dan awal musim semi. Tidak jarang, seseorang yang menderita flu yang disebabkan oleh coronavirus bisa tertular lagi empat bulan kemudian.

disebabkan oleh coronavirus bisa tertular lagi empat bulan kemudian.

Ini karena antibodi coronavirus tidak bertahan lama. Juga, antibodi untuk satu jenis coronavirus mungkin tidak berguna terhadap jenis lainnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement