Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Musim Hujan Enaknya Santap Kare Ayam, Gurih dan Pedasnya Nagih!

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Rabu, 15 Januari 2020 |14:52 WIB
Musim Hujan Enaknya Santap Kare Ayam, Gurih dan Pedasnya <i>Nagih</i>!
Kare Ayam Pedas (Foto : @dianayupuspitasari/Instagram)
A
A
A

8 buah cabe keriting, haluskan

2 ruas kunyit, haluskan

3 butir kemiri, haluskan

1 ruas lengkuas, geprek

2 lembar daun jeruk

1 lembar daun salam

1/4 sdt jintan bubuk

1/2 sdt ketumbar bubuk

1 sdt gula merah

Gula dan garam secukupnya

Kare Ayam Pedas

Cara Membuat:

1. Tumis semua bumbu hingga harum.

2. Masukan santan dan air. Lalu masukan tahu, ayam dan semua bahan.

3. Masak hingga ayam empuk. Koreksi rasa, lalu sajikan.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement