Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Saat Gejala Muncul, Pasien Stroke Harus Ditolong Sebelum 2 Jam

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Selasa, 29 Oktober 2019 |09:00 WIB
Saat Gejala Muncul, Pasien Stroke Harus Ditolong Sebelum 2 Jam
Ilustrasi pasien stroke (Foto: American Heart Association)
A
A
A

Menurut Sekertaris Pokdi Stroke Perdossi, Dr. dr. H. Al-Rasyid Sp.S(K), stroke dibagi menjadi dua tipe. Tipe iskemik atau sumbatan dan tipe hemoragik atau pendarahan. Keduanya pun memiliki bahaya dan risiko yang besar bagi penderitanya.

 Ilustrasi otak

“Tipe Iskemik adalah stroke yang disebabkan karena adanya penyumbatan pembuluh darah di otak. Sementara tipe Hemoragik adalah stroke yang disebabkan karena pecahnya pembuluh darah di otak,” terang dr. Al-Rasyid, saat diwawancara Okezone di Kuningan, Jakarta Selatan beberapa waktu lalu.

Lebih lanjut dr. Al-Rasyid juga menjelaskan beberapa hal yang wajib dilakukan oleh seseorang, apabila melihat kerabat atau anggota keluarganya yang menderita serangan stroke. Hal yang wajib dilakukan adalah segera membawanya ke rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan medis.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement