Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Heboh Tiket Pesawat Seharga Ayam Geprek Bikin Netizen Geger

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Selasa, 20 Agustus 2019 |14:51 WIB
Heboh Tiket Pesawat Seharga Ayam Geprek Bikin Netizen Geger
Ilustrasi maskapai penerbangan (Foto : Shutterstock)
A
A
A

Promo tiket pesawat murah tiba-tiba menggegerkan media sosial. Tak tanggung-tanggung, harga tiket yang ditawarkan oleh salah satu maskapai dalam negeri itu jauh dari harga normal.

Hal ini terkuak setelah seorang netizen dengan akun @sweetchachao, menggungah sebuah screenshot ke dalam akun Twitternya. Pada unggahan tersebut, terlihat jelas harga tiket pesawat untuk rute Singapore-Jakarta dibanderol seharga Rp8 ribu-an saja.

Tiket Maskapai

Padahal, harga tiket ekonomi untuk rute ini biasanya dijual mulai dari Rp350 ribu - Rp950 ribuan. Tak heran bila unggahan tersebut berhasil menarik perhatian netizen yang haus akan tiket-tiket promo, menyusul kenaikan harga tiket pesawat yang sangat drastis sejak awal tahun 2019.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement