2.Tikus main petak umpet dengan kucing
Sudah sejak dahulu, tikus digambarkan bermusuhan dengan kucing. Hal tersebut terbukti dalam video yang satu ini. Terlihat seekor tikus cokelat gendut bersembunyi pada velg sebuah truk untuk menghindari serangan seekor kucing. Sang kucing pun dengan penuh nafsu mencari tikus nakal tersebut. Setelah berputar-putar mencarinya, sang kucing itu pun berhasil menemukannya dan langsung membawanya pergi.