Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Perpaduan Villa, Spa dan Klinik Kecantikan, Jadi Jawaban Kebutuhan Masyarakat Urban

Agregasi Kedaulatan Rakyat , Jurnalis-Rabu, 15 Mei 2019 |10:06 WIB
Perpaduan Villa, Spa dan Klinik Kecantikan, Jadi Jawaban Kebutuhan Masyarakat Urban
Tempat Spa (Foto: Ist)
A
A
A

Selain itu juga ada fasilitas konsultasi kejiwaan dan bahkan ada pengajian juga. Namun untuk tempat spa dan perawatan kecantikan hanya khusus untuk perempuan dan biasanya membuat janji lebih dulu.

Villa, Spa, sekaligus Klinik Kecantikan

"Kita juga menerima pasangan suami istri yang mau ke sini, tapi harus janjian dulu karena terapis kita yang pria bukan tenaga tetap. Terus buat anak-anak juga bisa," jelas Noor.

Ada kolam renang yang cukup representatif dan sebagai fasilitas untuk para tamu. Halaman kolam renang dapat digunakan untuk bermacam kegiatan mulai dari senam, yoga sampai barbeque.

Untuk menikmati fasilitas tersebut para tamu cukup membayar mulai dari Rp450 ribu per malam dan Rp650 ribu per malam untuk penginapannya. Sedangkan untuk spa dan fasilitas lain dapat dinikmati dengan mulai harga Rp100- 350 ribu-an.

(Renny Sundayani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement