Kincir angin ini ada di Belanda? Bukan ya, tapi jadi hiasan "Tampang Boyolali" yang keren banget. Saat mampir kesana, lalu ambil angle foto keren, pasti dikira Anda liburan ke Negeri Kincir Angin. Nah kan, terbukti kalau orang Boyolali ini juga kreatif.