Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Daya Tarik Dubai yang Baru, Yakin Enggak Mau ke Sana?

Annisa Aprilia , Jurnalis-Jum'at, 29 Juni 2018 |22:11 WIB
5 Daya Tarik Dubai yang Baru, Yakin Enggak Mau ke Sana?
Cityland (Foto: Dubai Tourist)
A
A
A

Toko jam terbesar di dunia


Toko seluas 850 meter ini menawarkan tiga lantai ruang ritel yang dirancang dengan indah (dan lift pribadi!) yang dihias dengan dekorasi khas abad pertengahan, dan menghadirkan pengalaman belanja mewah yang baru. Disini, kepuasan membeli jam tangan paling bergengsi di dunia merupakan salah satu pengalaman yang dinikmati, seperti halnya barang itu sendiri. Penggemar jam tangan juga akan puas dengan The Rolex Experience, sebuah persembahan terhadap brand Rolex yang menceritakan kisah perusahaan ini serta menghormati segala sesuatu dimulai dari perjalanan panjang perusahaan, produk jam tangan, proses manufaktur, kegiatan filantropi, dan lainnya.

(Dinno Baskoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement